Search

Lewat Momen Kebersamaan, Zaskia Adya Mecca Ungkap Karakter Anak

Liputan6.com, Jakarta Aktris cantik Zaskia Adya Mecca, terlihat memamerkan foto dimana tengah asik menikmati momen kebersamaannya dengan ketiga buah hatinya. Dalam foto tersebut, ia juga mengungkapkan bagaimana karakter anak-anaknya melalui sebuah foto yang diunggah di akun Instagram pribadinya baru-baru ini.

Meskipun dalam foto tersebut anak-anaknya terlihat tidak lengkap, Zaskia Adya Mecca tetap menjelaskan secara singkat karakter anak- anaknya melalui foto tersebut.

Dalam unggahannya ini memperlihatkan ibu dari empat anak ini tengah heboh bersama anak kedua, ketiga, dan keempatnya. Mereka adalah Kala, Kaba, dan Bhre Kata.

"Sesuai karakter : Bia - ibu2 bawel ngomong terus, Kala - asik sendiri selalu, Kaba - cuek dan sebel dibawelin, Bhre - bayi lom bisa berbuat apa2. saya selalu suka candid shot , krn semua terlihat lbh natural dan hidup" tulis Zaskia Adya Mecca.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3493932/lewat-momen-kebersamaan-zaskia-adya-mecca-ungkap-karakter-anak

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Lewat Momen Kebersamaan, Zaskia Adya Mecca Ungkap Karakter Anak"

Post a Comment

Powered by Blogger.