Menko Polhukam Wiranto menegaskan bahwa kondisi mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok tak terpengaruh oleh kerusuhan yang terjadi di Rutan Salemba cabang Mako Brimob. Dia mengatakan, rutan yang ada di Mako Brimob itu tidak hanya satu dan diisi oleh napi terorisme.
"Untuk Ahok, ada enam rumah tahanan di situ (Mako Brimob), jadi tidak disatukan. Ahok ada sendiri, napi teroris juga sendiri," jelas Wiranto saat memberikan keterangan di Istana Bogor, Jawa Barat, Kamis (10/5/2018).
Dia mengatakan, saat ini 145 napi teroris yang terlibat dalam kerusuhan sejak Selasa malam lalu, sudah dipindahkan.
"Ada 145 napi teroris yang sudah dipindahkan ke Nusakambangan, sedangkan yang 10 masih kita tahan di situ (Mako Brimob)," ujar Wiranto.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/news/read/3521169/keluarga-belum-bisa-besuk-ahok-di-mako-brimob
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Prajurit Kostrad Serbu Pasar Sembako MurahLiputan6.com, Jakarta - Prajurit komando strategis angkatan darat (Kostrad) serbu pasar murah yang d… Read More...
Pengangguran Tertinggi di Palestina, Indonesia Desak ILO Galang DukunganLiputan6.com, Jakarta Indonesia mendesak Organisasi Perburuhan Internasional (International Labour O… Read More...
Cuti Lebaran Lebih Panjang, Moeldoko: Jangan Mudik Bersama di Satu WaktuWakil Presiden Jusuf Kalla meninjau persiapan mudik Lebaran di Stasiun Gambir, Jakarta Pusat, siang … Read More...
FOTO: 1,4 Juta Kendaraan Diprediksi Keluar Jakarta Pada Arus Mudik 2018[unable to retrieve full-text content]
Jasa Marga memprediksi sekitar 1,4 juta … Read More...
Hari ke-4 Pencairan THR, Antrean Pensiunan PNS di Jombang MengularLiputan6.com, Jombang - Pencairan uang tunjangan hari raya (THR) kepada para pensiunan Pegawai Neger… Read More...
0 Response to "Keluarga Belum Bisa Besuk Ahok di Mako Brimob"
Post a Comment