Search

Pemprov DKI Resmikan Alat Pengolah Limbah Jadi Air Bersih, Bisa Diminum?

Subekti menuturkan, alat tersebut sedang dalam tahap sertifikasi dari Kementerian Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. Dengan adanya teknologi itu, maka akan memangkas waktu dan biaya pengelolaan air limbah.

"Kita kembangkan terus," ucapnya.

Sebelumnya, wagub DKI Sandiaga Uno mengatakan teknologi PAL-Andrich Tech System merupakan teknologi pengolahan limbah tinja pertama di Tanah Air. Alat tersebut menurut Sandi dapat memangkas waktu pengelolaan air limbah dari semula 7 hari menjadi kurang dari satu jam.

Saksikan video pilihan di bawah ini:

Sebuah laporan yang diproyeksikan PBB menyebut Jakarta sebagai salah satu kota besar yang akan mengalami krisis air bersih di tahun 2030. Eksploitasi air tanah berlebihan, kegagalan menyerap air hujan secara optimal, dan pencemaran disebut sebagai pe...

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/news/read/3540378/pemprov-dki-resmikan-alat-pengolah-limbah-jadi-air-bersih-bisa-diminum

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Pemprov DKI Resmikan Alat Pengolah Limbah Jadi Air Bersih, Bisa Diminum?"

Post a Comment

Powered by Blogger.