Search

Pemuda 25 Tahun Tewas Ditusuk Depan Anak Istri di Kebayoran Baru

Sementara korban yang berusia 25 tahun dilarikan ke Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP), tapi yang bersangkutan telah dinyatakan meninggal dunia.

"Saat ini telah dibentuk tim gabungan dari unit Krimum dan unit Resmob Satreskrim Polres Metro Jaksel, serta unit Reskrim Polsek Kebayoran Baru untuk melakukan penyelidikan dan pengejaran terhadap pelaku," pungkas stefanus.

Menurut dia, korban baru saja menonton acara musik bersama keluarganya di Bulungan. Lalu mampir ke warung bakso itu dan dianiaya. Korban kemudian dinyatakan meninggal dunia sekitar pukul 02.00 WIB.

Terkait hal itu, Stefanus mengungkapkan telah memeriksa dua orang saksi. Mereka adalah istri korban, N, dan kakak korban, D.

Guna mengungkap kejadian ini, polisi telah membentuk tim gabungan. "Tim gabungan terdiri dari unit Krimum dan unit Resmob Satreskrim Polres Jaksel serta unit Reskrim Polsek Kebayoran Baru," tutup Stefanus.

Reporter: Ronald

Sumber: Merdeka.com

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/news/read/3499555/pemuda-25-tahun-tewas-ditusuk-depan-anak-istri-di-kebayoran-baru

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Pemuda 25 Tahun Tewas Ditusuk Depan Anak Istri di Kebayoran Baru"

Post a Comment

Powered by Blogger.