Setelah tampil dengan peran jagoan gagah yang konyol dalam Jumanji, kini The Rock tampil serius dalam Skyscraper. Dalam film ini ia berperan sebagai Will Sawyer, veteran perang yang kehilangan salah satu kakinya.
Dengan kaki palsunya, kini ia disewa sebagai tenaga pengamanan di sebuah gedung tertinggi di Hong Kong. Hanya saja, saat gedung ini terbakar, ia dituduh sebagai pelakunya.
Skyscraper akan tayang di Indonesia pada 11 Juli 2018.
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3577306/6-film-hollywood-pilihan-yang-tayang-pada-juli-2018Bagikan Berita Ini
0 Response to "6 Film Hollywood Pilihan yang Tayang pada Juli 2018"
Post a Comment