:strip_icc():format(jpeg)/liputan6-media-production/medias/2268681/original/012245400_1530697000-Meghan_Markle.jpg)
Liputan6.com, London: Pernikahan Meghan Markle dan Pangeran Harry yang dilangsungkan 19 Mei 2018 telah berlalu. Namun momen bersejarah itu masih terus membekas di pikiran beberapa orang.
Apalagi, dalam acara sakral tersebut, ayah mempelai wanita, tak hadir. Hal itu dianggap unik, tak biasa terjadi di sebuah pernikahan, khususnya yang digelar keluarga Kerajaan Inggris yang memang punya tata cara khusus.
Ayah Mehan Markle, Thomas, yang absen, hingga saat ini kerap kali menjadi perbincangan, khususnya bagi orang-orang yang mengaku dekat dengan keluarga Kerajaan Inggris.
Salah satunya, yang diungkapkan oleh Sebastian Shakespeare, menyebutkan dirinya sebagai sahabat Pangeran Charles, ayah dari Pangeran Harry.
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3578657/bukan-bangsawan-keluarga-meghan-markle-dianggap-memalukanBagikan Berita Ini
0 Response to "Bukan Bangsawan, Keluarga Meghan Markle Dianggap Memalukan?"
Post a Comment