Search

Curi Perhatian di Audisi Indonesian Idol Junior, Lihat Potret Cantik ...

TRIBUN-MEDAN.com - Audisi Indonesian Idol Junior hingga kini masih terus berjalan.

Dalam setiap audisi selalu saja ada momen menarik dari para peserta.

Misalnya, beberapa waktu lalu netizen sempat dihebohkan dengan sosok Nashwa Zahira yang membuat Rizky Febian terpesona.

Tak hanya itu, Maia Estianty bahkan berniat menjodohkannya dengan putra bungsunya, Dul Jaelani.

Kini, publik kembali dibuat ramai dengan aksi menggemaskan salah seorang peserta audisi yang tak lain merupakan seorang model cilik.

Ya, dialah Luna Allegra, si gadis kecil blasteran Jerman.

Dengan percaya diri, ia memasuki ruang audisi ditemani oleh Daniel Mananta.

Sama seperti peserta audisi lainnya, Luna pun menunjukkan kemampuannya bernyanyi di depan para juri.

Gadis kecil itu menyanyikan lagu milik Linda Ronstadt dan James Ingram berjudul Somewhere Out There.

Seusai menyanyi, Luna mendapatkan tepuk tangan meriah dari keempat juri.

Let's block ads! (Why?)

http://medan.tribunnews.com/2018/09/24/curi-perhatian-di-audisi-indonesian-idol-junior-lihat-potret-cantik-dan-lucunya-luna-allegra

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Curi Perhatian di Audisi Indonesian Idol Junior, Lihat Potret Cantik ..."

Post a Comment

Powered by Blogger.