Search

Harta Ratusan Triliun Rupiah, Pernikahan 2 Miliarder Ini Tetap Sederhana

Bagi pria dengan harta ratusan triliun ini, pernikahan tidak perlu di gedung mewah atau mengundang presiden. Sangking sederhananya, Zuckerberg menikahi sang pujaan hati di halaman belakang rumah.

"Priscilla dan saya menginginkan pernikahan yang low-key jadi kami memutuskan untuk menjadikannya kejutan dan melaksanakannya di halaman belakang. Saya mengirimkan email pada sahabat dan keluarga kami bahwa saya memberikan pesta kejutan untuk Priscilla untuk merayakan kelulusannya dari sekolah kedokteran," tulis Zuckerberg di akun Facebook resminya.

Saat mereka yang diundang tiba, ternyata itu adalah acara pernikahan. Entah apa yang ada di pikiran Zuckerberg, yang jelas dia mengaku senang karena mengerjai kawan dan keluarganya. "Itu adalah hari yang luar biasa," ungkapnya.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bisnis/read/3639135/harta-ratusan-triliun-rupiah-pernikahan-2-miliarder-ini-tetap-sederhana

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Harta Ratusan Triliun Rupiah, Pernikahan 2 Miliarder Ini Tetap Sederhana"

Post a Comment

Powered by Blogger.