Search

Belajarlah Kunci Gaya Hidup Sehat Orang Jepang, Anda Bakal Sehat dan Umur Panjang - Pos Kupang

POS-KUPANG.COM--Banyak orang  mengimpikan hidup sehat dan umur panjang.  Sama halnya dengan penduduk negara Jepang.

Jumlah orang berusia di atas 65 tahun di Jepang totalnya mencapai seperempat populasi penduduk. Ini terjadi di tahun 2015

Sedangkan Tahun 2017 jumlah penduduk Jepang usia 90 tahun bahkan mencapai dua juta orang untuk pertama kalinya.

Tempat fitness di Jepang pun didominasi dengan orangtua yang rajin berolahraga.

Kesuksesan fitness di Jepang memang turut didukung dengan para orangtua yang memiliki gaya hidup sehat dan senang bersosialisasi di gym.

Secara rata-rata, rentang hidup usia penduduk Jepang pun mencapai 83,7 tahun.

Lantas, apa rahasia orang Jepang bisa hidup selama itu?

Ternyata, kuncinya terletak pada gaya hidup sehat. Kebiasaan sehat tersebut dilakukan dari berbagai sisi.

Misalnya, orang Jepang mengatur asupan makanannya yang kebanyakan dari ikan, seafood, gandum, sayur, dan tofu.

Cara makan ini membuktikan Jepang menjadi negara dengan penduduk yang memiliki tingkat obesitas rendah. Hidup sehat dan panjang umur tentu bisa menjadi kenikmatan hidup. Jika Anda menginginkannya, berikut, ada beberapa kebiasaan sehat orang Jepang ini bisa Anda tiru untuk mendukung hidup yang lebih nyaman dan panjang umur.

Let's block ads! (Why?)

http://kupang.tribunnews.com/2019/01/16/belajarlah-kunci-gaya-hidup-sehat-orang-jepang-anda-bakal-sehat-dan-umur-panjang

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Belajarlah Kunci Gaya Hidup Sehat Orang Jepang, Anda Bakal Sehat dan Umur Panjang - Pos Kupang"

Post a Comment

Powered by Blogger.