BANJARMASINPOST.CO.ID - Luna Maya blak-blakan menunjukkan ketidaksukaannya disebut mirip Princess, identik dengan Syahrini yang kini dikabarkan dekat dengan Reino Barack. Ia sampaikan langsung kepada Ayu Dewi, Melaney Ricardo, dan Iwet Ramadhan.
Secara gamblang Luna Maya memberikan jawaban kepada Melaney Ricardo tak ingin disamakan dengan julukan Syahrini yang dikabarkan sedang berlibur bersama Reino Barack.
Sebutan Princess yang identik dengan Syahrini dilontarkan para sahabat ini terekam saat Luna Maya memandu acara program TV Suka Suka Sore Sore, di MNC TV pada 8 Januari 2018 silam.
Ketika ia dijuluki Princess, Luna Maya justru menolak keras dan menyebut sebutan lain.
Baca: Bocoran Rencana Pernikahan Pemain Cinta Suci SCTV Ammar Zoni Irish Bella Batal di Ulang Tahun Ibel?
Baca: Respons Hidayat Nur Wahid Perihal Foto Gatot Nurmantyo di Baliho Prabowo-Sandiaga Uno
Baca: Mau ke Majelis Taklim, Mobil Guru Ngaji Perempuan Ini Ditembak Orang Misterius, Terdengar Ledakan
Baca: Satu Keluarga yang Dibunuh Dimakamkan di Satu Liang, Lili Ditemukan Setengah Telanjang
Saat program TV tersebut berlangsung, Luna Maya dan Ayu Dewi sahabat 'Geng Menteri Ceria' ini ditantang untuk mengenakan kostum khusus.
Diantara anggota Geng Menteri Ceria, hanya Melaney Ricardo yang tak ikut mengenakan kostum.
Sebagai gantinya, kekasih Billy Syahputra, Hilda Vitria yang mengenakan kostum karnaval.
Kostum yang dikenakan Luna Maya ini tergolong berat namun mewah, seperti Jember Fashion Carnaval.
Menurut pantauan TribunnewsBogor.com dari tayangan Suka Suka Sore Sore, terlihat Luna Maya mengenakan kostum berwarna hijau yang memiliki desain yang sangat indah.
Ada dua buah desain sayap di bagian kanan dan kiri punggungnya.
http://banjarmasin.tribunnews.com/2019/01/14/reaksi-jujur-luna-maya-pada-melaney-ricardo-tak-ingin-disamakan-dengan-syahrini-karena-reinoBagikan Berita Ini
0 Response to "Reaksi Jujur Luna Maya Pada Melaney Ricardo Tak Ingin Disamakan dengan Syahrini, Karena Reino? - Banjarmasin Post"
Post a Comment