Toyota Avanza 2019 akan Diluncurkan Besok, Tampilan Bodi Mobil Disebut Bakal Lebih Keren
TRIBUNKALTIM.CO - Toyota Avanza versi terbaru akan segera meluncur besok hari Selasa (15/1/2019) di salah satu hotel berbintang di Jakarta Selatan.
Sebagai model baru, bukan hal sulit bagi tangan-tangan kreatif untuk mengubah tampilan MPV andalan Toyota ini jadi lebih keren.
Seperti salah satu contohnya Toyota Avanza 2019 yang sudah dibuat tampilannya jadi makin gambot bak habis telan steroid.
Baca: Varian Terbaru Avanza dan Xenia Muncul Tahun Ini, Bagaimana Nasibnya di Pasar Mobil Bekas?
Modifikasi digital Toyota Avanza 2019 ini terlihat dari unggahan akun Instagram @joricer_design.
Toyota Avanza 2019 model terbaru ini tampil gambot dengan body kit khas Liberty Walk.
Tampak over fender bolt-on menghiasi over dari Toyota Avanza 2019 ini.
Kemudian peleknya juga diubah dengan tapak dan diameter yang lebih lebar.
Baca: Belum Meluncur, Toyota Avanza Baru Ditawarkan dengan Diskon Besar
http://kaltim.tribunnews.com/2019/01/14/toyota-avanza-2019-akan-diluncurkan-besok-tampilan-bodi-mobil-disebut-bakal-lebih-kerenBagikan Berita Ini
0 Response to "Toyota Avanza 2019 akan Diluncurkan Besok, Tampilan Bodi Mobil Disebut Bakal Lebih Keren - Tribun Kaltim"
Post a Comment