Luna Maya pamer jam tangan mewah pemberian seorang pria di Instagram Story, ternyata kerabat Irwan Musry.
TRIBUNSTYLE.COM - Artis cantik Luna Maya baru-baru ini menjadi sorotan publik.
Publik bersimpati kepadanya karena beberapa waktu lalu, mantan kekasih Luna Maya yang bernama Reino Barack menikah dengan artis cantik Syahrini.
Luna Maya berkali-kali mengungkapkan perasaan sedihnya usai ditinggal Reino Barack.
Bahkan, pada suatu acara dengan Raffi Ahmad, Luna mengaku tak yakin dirinya akan menikah kelak.
Patah hati sempat membuat Luna Maya merasa tak percaya diri untuk mendapatkan cinta seorang pria.
• Adu Bare Face Syahrini vs Luna Maya saat Liburan ke Prancis, Cantik Mana nih?
Namun, lambat laun Luna bisa menerima kenyataan dan menunjukkan kepada publik bahwa dirinya sudah move on.
Pada Sabtu (16/3), Luna Maya mengunggah instagram story yang seketika menjadi sorotan.
Melalui unggahannya tersebut, Luna tampak mengenakan sebuah jam tangan mewah.
instagram@lunamaya / Luna Maya mengenakan jam tangan mewah
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Luna Maya Pamer Jam Tangan Mewah Pemberian Seorang Pria di Instagram, Ternyata Kerabat Irwan Musry - Tribun Style"
Post a Comment