Search

Begini Cara Shandy Aulia Cairkan Hati Suami yang Tak Romantis

Liputan6.com, Jakarta - Tujuh tahun mengarungi rumah tangga dengan pria tak romantis bukan masalah bagi Shandy Aulia. Aktris kelahiran 23 Juni 1987 itu seakan sudah punya cara untuk mencairkan hati sang suami, David Herbowo, yang dingin.

Terdengar sederhana, Shandy Aulia mengaku hanya perlu mengajak ngobrol David Herbowo. Bedanya, aktris yang terkenal lewat film Eiffel I'm In Love itu butuh kesabaran lebih untuk terus menerus menarik perhatian suami.

"Ya diajak ngobrol terus saja, diajak ngomong terus, ya lama-lama juga akhirnya mulai mencair, mulai ngerti juga, mulai berusaha juga untuk bisa menyenangkan hati ini," ujar Shandy Aulia saat ditemui di Jalan Margonda, Depok, Kamis (5/7/2018).

Kesabaran Shandy Aulia dalam mencairkan hati David Herbowo pun membuahkan hasil. Untuk pertama kali dalam tujuh tahun, sang suami akhirnya memberikan kejutan ulang tahun nan romantis untuk Shandy Aulia.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3580591/begini-cara-shandy-aulia-cairkan-hati-suami-yang-tak-romantis

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

1 Response to "Begini Cara Shandy Aulia Cairkan Hati Suami yang Tak Romantis"

  1. APAKAH KAMU INGIN SEPERTI MEMBER SETIA KAMI?
    Silakan buruan langsung bergabung dan rasakan sendiri kemenangan nya
    di jamin tidak ada penipuan dan identitas anda Terahasiakan dan pastinya akan aman 100%.
    Bandar Yang Berada Di Ratu Pelangi 100% tidak ada PENIPUAN, !

    DAFTAR DI SINI JIKA INGIN MENANG SEPERTI MEMBER SETIA Pelangikiukiu.com

    ReplyDelete

Powered by Blogger.