Search

5 Langkah agar Anda Kian Mahir dalam Proses Negosiasi

Liputan6.com, Jakarta Disadari atau tidak, proses negosiasi merupakan kegiatan yang lazim dilakukan dalam berbagai aspek kehidupan kita. Bernegosiasi dengan keluarga, teman, kekasih sampai rekan bisnis seolah menjadi rutinitas sehari-hari.

Meskipun sering dilakukan, bukan berarti Anda dapat memandang sebelah mata tentang langkah-langkah yang dapat dilakukan untuk negosiasi, terutama jika Anda selama ini konsisten kerap kurang percaya diri saat negosiasi.

Melansir dari www.nbcnews.com Sabtu (4/8/2018), berikut ini adalah langkah-langkah yang dapat Anda coba saat negosiasi berdasarkan pendapat Evy Poumpouras, mantan agen khusus Dinas Rahasia dan interogator.

1. Singkirkan ego

Kegiatan negosiasi yang kental dengan suasana tegang memang mendorong kita untuk lebih mengedapankan ego guna memenangkan negosiasi tersebut. Namun, hal tersebut justru harus Anda singkirkan jauh-jauh karena ternyata dapat membuat Anda kalah. Alih-alih memaksakan keinginan atau pendapat Anda secara terus-menerus, Anda dapat berbalik tanya dan memahami apa yang mereka inginkan dari Anda.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/lifestyle/read/3605740/5-langkah-agar-anda-kian-mahir-dalam-proses-negosiasi

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "5 Langkah agar Anda Kian Mahir dalam Proses Negosiasi"

Post a Comment

Powered by Blogger.