BANJARMASINPOST.CO.ID - Nia Ramadhani dan Ardiansyah Bakrie telah menikah selama 8 tahun.
Dari pernikahan ini keduanya telah dikaruniai 3 orang anak.
Nia Ramadhani saat itu menikah di usia yang masih sangat muda yaitu 20 tahun.
Ia pun mengakui merasa sempat kewalahan saat merasakan mengurus anak untuk pertama kalinya.
Baca: Ayu Ting Ting Gagal Menangkap Tubuh Zaskia Gotik saat Pingsan di Panggung, Ini Video Kejadiannya
Namun lama kelamaan Nia pun terbiasa mengurus anaknya.
Meski telah melahirkan 3 orang anak, tubuh Nia Ramadhani pun masih terlihat terjaga dengan baik.
Ia kerap membuat banyak wanita iri dengan bentuk tubuh seperti ABG.
Baca: Hasil Akhir Timnas U-19 Indonesia vs Thailand PSSI Anniversary Cup 2018 - Skor Akhir 2-2
Bukan tanpa perjuangan, presenter berusia 28 tahun ini harus berusaha keras menjaga bentuk tubuhnya dengan diet dan olahraga.
Nia Ramadhani mengutarakan caranya menjaga berat badan saat diwawancarai oleh Irfan Hakim.
Nia mengaku jika dirinya rela berjuang untuk tetap kurus bukan karena permintaan suami melainkan karena dirinya sendiri.
Baca: Klasemen MotoGP 2018 Usai Marc Marquez Juara dan Jorge Lorenzo Crash di MotoGP Aragon 2018
http://banjarmasin.tribunnews.com/2018/09/23/terungkap-ini-yang-ditakutkan-nia-ramadhani-jika-berbadan-gemukBagikan Berita Ini
0 Response to "Terungkap, Ini yang Ditakutkan Nia Ramadhani Jika Berbadan Gemuk"
Post a Comment