Search

Profil Lengkap Ghea Indrawari, Penyanyi Jebolan Indonesian Idol Punya Suara Unik dan Centil - Tribun Sumsel

TRIBUNSUMSEL.COM - Profil Lengkap Ghea Indrawari, Penyanyi Jebolan Indonesian Idol Punya Suara Unik dan Centil

Sejak keberhasilannya menjadi salah satu peserta dari ajang pencarian bakat Indonesian Idol 2018, Ghea Indrawari nampaknya kian menjadi idola bagi para remaja Indonesia.

Kehadirannya bukan hanya karena parasnya yang imut dan cantik dengan poni rambut khasnya, Ghea Indrawari memiliki bakat suara yang unik dan sangat mudah dikenali.

Tak hanya itu, Ghea juga kerap berpenampilan bak artis Korea, sehingga tak ayal bagi para remaja yang noatabene menjadi penggemar selebriti Korea juga mengidolakannya.

Berikut Ini Profil lengkap Ghea Indrawari:

Ghea Indrawari atau Ghea Idol lahir di Singkawang 10 Maret 1998.

Ghea mengawali karirnya di dunia entertainment di bidang tarik suara melalui sebuah ajang pencarian bakat pada tahun 2018.

Gadis asal Singkawang ini merupakan lima besar finalis ajang pencarian bakat menyanyi Indonesian Idol, musim kesembilan yang ditayangkan di stasiun televisi RCTI pada tahun 2018.

Ghea merilis singel pertamanya pada tanggal 31 Agustus 2018 yang berjudul Rinduku.

Singel ini ternyata merupakan ciptaan Ghea bersama Febrian Nindyo dan Ezra Mandira Sugandi yang merupakan personil HIVI!

Let's block ads! (Why?)

http://sumsel.tribunnews.com/2019/02/25/profil-lengkap-ghea-indrawari-penyanyi-jebolan-indonesian-idol-punya-suara-unik-dan-centil

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Profil Lengkap Ghea Indrawari, Penyanyi Jebolan Indonesian Idol Punya Suara Unik dan Centil - Tribun Sumsel"

Post a Comment

Powered by Blogger.