Search

Promosi Permen, Kim Kardashian Malah Kena Hujat

"Tidak. Enyahlah. Tidak. Kau punya pengaruh yang buruk dan beracun kepada gadis-gadis muda (sic). Aku mengagumi kemampuan branding ibu mereka, dia adalah seorang jenius yang inovatif, namun keluarga ini membuatku merasa benar-benar putus asa atas apa yang harusnya tidak dilakukan wanita," tulis Jameela Jamil.

Ia juga menambahkan dalam kicauan lain, "MUNGKIN jangan mengambil penekan nafsu makan dan makan cukup untuk mengisi OTAK kalian dan bekerja keras dan menjadi sukses. Dan untuk bermain dengan anak-anak kalian. Dan untuk bersenang-senang dengan teman-teman kalian. Dan untuk memiliki sesuatu yang bisa diceritakan tentang hidupmu pada akhirnya selain, 'Aku punya perut rata.'"

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3529147/promosi-permen-kim-kardashian-malah-kena-hujat

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Promosi Permen, Kim Kardashian Malah Kena Hujat"

Post a Comment

Powered by Blogger.