instagram.com/lunamaya
Nggak Ketinggalan Tren, Ini Potret Cantik Luna Maya dengan Makeup Freckles yang Kekinian!
Laporan Wartawan Grid.ID, Mauliyana Puspa Adityasari
Grid.ID – Belakangan ini, makeup dengan freckles menjadi favorit banyak selebriti.
Freckles atau bintik hitam pada area pipi ini awalnya dianggap menjadi kekurangan karena ada banyak orang yang kurang percaya diri dengan bintik hitam ini.
Tapi sekarang justru sebaliknya, makeup freckles malah digandrungi banyak orang.
(BACA JUGA: Yura Girl's Day Konfirmasi Penampilannya di Variety Show Baru)
Bahkan, sederet selebriti juga mulai tampil dengan makeup freckles pada penampilannya, mulai dari Ayu Dewi, Tasya Kamila hingga Sara Wijayanto.
Instagram.com/mrsayudewi
Ayu Dewi dengan makeup freckless
(BACA JUGA: Alasan Nikita Mirzani Banggakan Dipo Latief pada Awal Pernikahannya)
Instagram.com/tasyakamila
Tasya Kamila dengan makeup freckles
(BACA JUGA: Rambutmu Kering dan Susah Diatur? Kamu Wajib Coba Masker Alami dari Pisang dan Lemon Ini!)
instagram.com/sarawijayanto
Sara Wijayanto dengan makeup freckles
Nggak ketinggalan, artis cantik Luna Maya juga mengunggah potret cantiknya dengan makeup freckles, loh.
Makeup freckles Luna Maya terlihat minimalis dengan warna eyeshadow netral yang dipilihnya.
(BACA JUGA: Masih Betah Menjomlo, Citra Scholastika Ungkap Alasan Kuatnya)
Justru dengan polesan makeup minimalisnya ini membuat aura kecantikan Luna Maya semakin terpancar.
Pada bagian bibirnya, Luna Maya juga tampil dengan lipstik warna nude pink yang tampak fresh dikenakannya.
Instagram.com/lunamaya
Luna Maya dengan makeup freckles
(BACA JUGA: Lagi Hits, Nina Zatulini Tak Kalah Cantik dalam Makeup Freckles)
Sedangkan untuk tatanan rambutnya, Luna Maya membiarkan rambutnya tergerai dengan menambah kesan messy hair pada penampilannya.
Kamu sudah mencoba tren makeup freckles belum?
(BACA JUGA: 9 Boyband K-Pop Ini Baru Debut di Tahun 2018, Kenalan Yuk!)
Nggak ada salahnya loh mencoba tren freckles ini, biar wajahmu terlihat berbeda, hehehe..(*)
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Nggak Ketinggalan Tren, Ini Potret Cantik Luna Maya dengan ..."
Post a Comment